Surat Keterangan Kelahiran - Satu lagi contoh surat yang akan kita bahas yaitu contoh format surat keterangan kelahiran dari kelurahan. Surat ini merupakan surat keterangan dari lurah/kepala desa tentang kelahiran seorang bayi, contoh draft surat tersebut yaitu seperti di bawah ini.
Sebenarnya kita tidak perlu pusing jika ingin mendapatkan Surat Keterangan Kelahiran ini, kita tinggal datang dan memintanya saja ke kelurahan atau instansi terkait.
Meski demikian ada kalanya kita akan lebih mudah jika sudah menyiapkan suratnya sendiri sebelum datang ke kelurahan.
Meski demikian ada kalanya kita akan lebih mudah jika sudah menyiapkan suratnya sendiri sebelum datang ke kelurahan.
Selain itu, tentunya berbagai contoh surat seperti surat ini akan bermanfaat untuk bahan belajar bagi kita semua mengenai surat menyurat.
Dengan mengetahui bagaimana bentuk suratnya, jika dibutuhkan kita tinggal membuatnya dan tidak perlu susah-susah atau bingung mencari contohnya. Baiklah, berikut contoh draft untuk Surat Keterangan Kelahiran yang dimaksud.
Dengan mengetahui bagaimana bentuk suratnya, jika dibutuhkan kita tinggal membuatnya dan tidak perlu susah-susah atau bingung mencari contohnya. Baiklah, berikut contoh draft untuk Surat Keterangan Kelahiran yang dimaksud.
PEMERINTAH KABUPATEN MANAAJALAH
KECAMATAN OJORONO
KAMPUNG LAMA
Jl. Raya Prapatan Kec. Ojorono Kab. Manasajalah Kode Pos. 501110
SURAT KETERANGAN KELAHIRAN
NOMOR: XXX/X.4.09/01/2013
Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Kampung Lama Kecamatan Ojorono Kabupaten Manaajalah menerangkan bahwa
Nama : ........................................
Agama : ........................................
Pekerjaan : ........................................
Tempat Tinggal : Dusun .... RT ..... RW .... Kampung ..................... Kec. ............ Kab.............
Telah melahirkan seorang anak ..................... yang ke ...................
Pada hari : ........................................
Diberi nama : ........................................
Surat keterangan ini dibuat dengan sebenarnya atas keterangan kedua saksi.
SAKSI I SAKSI I
Nama : .......................... Nama : ..........................
Umur : ....... tahun Umur : ...... tahun
Pekerjaan : .................... Pekerjaan : ..........................
Alamat : .......................... Alamat : ..........................
Tanda Tangan Tanda Tangan
____________ _____________
Dikeluarkan di : .............................
Pada tanggal : .............................
Kepala Kampung
____________